Nama Sekolah | TK PGRI PURWOSARI |
NPSN | 20409670 |
Alamat Sekolah | PENGGUNG |
Kepala Sekolah | sri hidayati |
Telepon | 081392137769 |
TK PGRI PURWOSARI Terletak di Dusun Penggung, Desa Purwosari, Kecamatan Girimulyo, Kabupaten Kulon Progo.
TK PGRI Purwosari mempunyai Visi dan Misi sebagai berikut:
Visi : Terwujudnya anak mandiri, terampil, sehat, cerdas ceria dan beraklhak mulia.
Misi : Mengoptimalkan kegiatan yang dapat melatih anak untuk mandiri; mendidik anak untuk terampil dan percaya diri; membiasakan anak untuk hidup sehat; mengupayakan layanan kebutuhan pertumbuhan anak; dan membiasakan penanaman moral dan agama menuju anak yang berakhlak mulia.